Penelitian dan Pagelaran Wayang Potehi
Rabu, 07 September 2022 - 09:26:40 WIBDibaca: 345 kali
Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LPPM) Untag Surabaya bekolaborasi dengan Fakultas Hukum Untag Surabaya menggelar Penelitian dan Pagelaran Wayang Potehi dengan tema " Lakon Geger Pecinan oleh Toni Harsono"
Acara diselengarakan pada:
Tanggal: 19 September 2022
Pukul: 17.00 WIB
Tempat: Lapangan Parkir Fakultas Hukum Untag Surabaya
Info Lebih Lanjut:
Allicia: 087852023727
Nickholas: 085750277500